SIVIL KEMENDIKBUD

Untuk memastikan keabsahan ijazah, DITJEN BELMAWA DIKTI KEMENDIKBUD memfasilitasi Sistem Verifikasi Ijazah Elektronik (SIVIL) beralamatkan di website https://ijazah.kemdikbud.go.id.

Bagi alumni Matematika UNDIP yang nomor ijazahnya belum ter-record di SIVIL tersebut, silahkan isi formulir berikut. Staf kami akan memverifikasi ijazah anda dan akan memperbarui data di PDDIKTI yang selanjutnya akan di-record oleh SIVIL.

FORMULIR PEMBARUAN PDDIKTI DAN SIVIL KEMENDIKBUD MATEMATIKA UNDIP